LATAR BELAKANG PERUSAHAAN
PT. Bhumi Phala Perkasa adalah perusahaan pelayanan terkemuka untuk sektor energi di Balikpapan, Indonesia. Saat ini perusahaan ini terus berkembang dengan cepat, untuk diversifikasi layanan dan sumber daya dalam beberapa tahun terakhir dapat memenuhi kebutuhan semua pelanggan dan persyaratannya. Sampai saat ini, semua layanan dan sumber daya meliputi: